Mewakili Bupati Hj Yasti Suprejo Mokoagow, Sekda Bolmong Lantik Puluhan Pejabat
Biro Bolmong : Tazkir Adampe
Editor : Kamal Babay
www.gosulut.id - Lolak - Bupati Bolmong Hj Yasti Suprejo Mokoagow di wakili, Sekda Takhlis Gallang mengadakan rolling jabatan dan melantik puluhan pejabat eselon II, III, dan IV dilingkungan pemkab, rabu (/21/8) bertempat dilantai I Kantor Bupati Bolmong.
Dalam rolling tersebut sebanyak 68 yang dilantik dan di SK kan, mendapat ucapan selamat dari Sekda Bolmong, Takhlis Gallang yang mewakili bupati dalam pelantikan itu.
"Jabatan itu sebuah amanah dan rotasi itu merupakan hal yang biasa. Dan sebagai penyemangat dalam tugas yang baru,"Sambungnya.
Takhlis Gallang menjelaskan, bahwa sampai pada hari ini sudah 13 jabatan yang telah dilantik dan 5 jabatan belum dilantik, karena masih menunggu tahap 3 yang masih digodok.***
Komentar (0)
Facebook Komentar (0)